PERANCANGAN INSTALASI LISTRIK DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM HYBRID DAN JALA-JALA PLN PADA BANGUNAN PT. PERTAMINA EP ASSET 5 TARAKAN FIELD

Sugeng Riyanto

Abstract


Perancangan instalasi listrik pada bangunan PT. Pertamina EP Asset 5 Tarakan Field. Menghasilkan total daya dari bangunan 1, 2, 3, 4 dan mushola sekitar 87,36 KW dengan kapasitas MCCB pada panel utama 200 A.  pada setiap bangunan dibagi menjadi 3 fasa (R, S T) kemudian akan dikelompokkan menjadi beberapa grup. Pada setiap fasanya memiliki daya rata-rata 28,8 KW. Susut tegangan yang dihasilkan rata-rata dibawah 5%. Pada sistem Hybrid kebutuhan panel surya dibutuhkan 126 buah panel dengan kapasitas panel 300 Wp dan 96 aki berkapasitas 200 Ah, digunakan untuk mensuplai daya penerangan dengan total daya 17,81 KW.

Keywords


teknik elektro

Full Text:

PDF

References


ersyaratan Umum Instalasi Listrik 2000 (PUIL 2000) Standar Nasional Indonesia (SNI).

P. van. Harten, ir. E. Setiawan, 1991. Insatalasi Listrik Arus Kuat Jilid 1. Percetakan Binacipta Bandung.

P. van. Harten, ir. E. Setiawan, 1991. Insatalasi Listrik Arus Kuat Jilid 2. Percetakan Binacipta Bandung.

P. van. Harten, ir. E. Setiawan, 1991. Insatalasi Listrik Arus Kuat Jilid 3. Percetakan Binacipta Bandung.

Ahmadi. 2018. Perencanaan Instalasi Listrik Rumah Toko Tiga Lantai. Skripsi. Universitas Borneo Tarakan. Tarakan.




DOI: https://doi.org/10.35314/ip.v9i2.1049

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 INOVTEK POLBENG


This Journal has been listed and indexed in :

         

Creative Commons License
inovtek polbeng by http://ejournal.polbeng.ac.id/index.php/IP is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License