Rancang Bangun Sistem Pendukung Keputusan Prioritas Perbaikan Trafo Listrik menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW)

Amaludin Arifia, Andik Adi Suryanto, Heru Prastyo

Abstract


Intisari - Trafo adalah salah satu komponen instalasi listrik yang terpasang di jaringan distribusi dan berfungsi untuk menurunkan tegangan, dari tegangan tinggi (20 kV) ke tegangan menengah (400/230

V)  Kemudian  didistribusikan  ke  konsumen.  PLN  sebagai  penyelenggara  infrastruktur ketenagalistrikan  memiliki  tanggung  jawab  untuk  memprioritaskan  pelayanan,  Pemeliharaan,  dan

inspeksi trafo listrik secara berkala, untuk menjaga tingkat pelayanan listrik sesuai dengan standar pelayanan minimum yang ditetapkan. Masalah yang muncul adalah pada saat semakin banyak trafo yang rusak, sementara dana yang dimiliki PLN terbatas dan trafo yang usianya sudah melewati batas,

namun belum mendapat rencana anggaran untuk perbaikan. Dalam penelitian ini akan dijelaskan bagaimana pemecahan masalah menggunakan pendekatan Multi-Atribute Decision Making (MADM)

metode Simple Additive Weighting (SAW). Output dari penelitian ini adalah aplikasi yang mampu membuat rekomendasi prioritas perbaikan trafo.

 

Kata kunci : Trafo, PLN, Multi-Atribute Decission Making, Simple Addiitive Weighting, proritas perbaikan


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35314/isi.v2i1.110

Refbacks

  • There are currently no refbacks.







This Journal has been listed and indexed in :

Crossref logo Find in a library with WorldCat

Copyright of Jurnal Inovtek Polbeng - Seri Informatika (ISSN: 2527-9866)

Creative Commons License
ISI: Inovtek Polbeng Seri Informatikan is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Editorial Office :
Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
 Politeknik Negeri Bengkalis 
Jl. Bathin alam, Sungai Alam Bengkalis-Riau 28711 
E-mail: jurnalinformatika@polbeng.ac.id
www.polbeng.ac.id

Web
Analytics
View My Stats