INSPEKSI INSTALASI LISTRIK DAN SOUND SYSTEM DI MESJID AL FALAH DESA SENGGORO

zainal abidin, Abdul Hadi, Zulkifli Zulkifli

Abstract


Insatalasi listrik merupakan salah satu bagian terpenting dalam sebuah bangunan. Pada dasarnya bangunan Masjid juga tidak terlepas dari kebutuhan energi listrik sama halnyaseperti padabangunan gedung lainnya. Dalam perencanaan instalasi penerangan pada Masjid Al-Falah Desa Senggoro Kecamatan Bengkalis, ini dirancang sesuai dengan fungsi setiap ruangan pada gedung dan aman dari bahaya listrik sesuai dengan standar PUIL 2011, sehingga orang-orang menjadi nyaman dan aman berada didalam bangunan masjid tersebut. Dalam menganalisa, dilakukan langkah-langkah antara lain: menghitung effisiensi, jumlah lampu dan KHA yang sesuai dengan Standar Nasional Indonesia, menghitung total daya penerangan lantai secara keseluruhan, menentukan penghantar yang digunakan dan merancang panel MDP & SDP pada gedung Masjid tersebut.

Full Text:

PDF

References


Purwito,dkk, 2012, “Pemasangan Instalasi Listrik Masjid Nurul Jamil Blok

AA-BTP Makassarâ€, Laporan Pengabdian masyarakat, Makassar,

SNI, 2000. Peraturan Umum Instalasi Listrik Indonesia. LIPI Jakarta.

Van Harten,P, Setiawan,E, 1991,“Instalasi Listrik Arus Kuat Iâ€,Bina Cipta,

Bandung




DOI: https://doi.org/10.35314/tanjak.v1i1.1604

Refbacks

  • There are currently no refbacks.